• Alwib.net
  • Home
  • Privasi
  • Ketentuan Layanan
  • Daftar Isi
  • Kontak
  • Tentang Kami
  • Home
  • Tips
  • Cara Melakukan Call Forwarding Atau Pengalihan Panggilan Dengan Mudah

Cara Melakukan Call Forwarding Atau Pengalihan Panggilan Dengan Mudah

Posted by Dewi AnggrainiTipsMarch 14, 2019 08:3114 views

Sekarang ini banyak sekali orang yang tidak kita kenal tapi tetap melakukan panggilan, dan untuk mengatasi masalah tersebut kebanyakan orang menggunakan cara pengalihan panggilan. Dimana pengalihan panggilan itu sendiri merupakan cara agar kita tidak mendapatkan panggilan dari nomor yang tidak kita inginkan.  Dan hal ini sangat membantu sekali ketika kita sedang dalam sebuah rapat atau pertemuan, karena orang yang akan menghubungi  kita tidak bisa melakukan panggilan. Untuk itu kami akan menjelaskancara melakukan call forwarding atau pengalihan panggilan dengan mudah.

Selain itu pengalihan panggilan juga sangat berguna ketika kita berada dalam daerah terpencil, misalnya di daerah pegunungan biasanya kartu tri tidak ada sinyalnya, dengan cara mengalihkan panggilan anda bisa tetap menerima panggilan yaitu dengan mengalihkan panggilan dari kartu tri menjadi kartu yang ada sinyal di tempat anda. Selain itu hal ini berguna bagi anda yang memiliki nomor banyak, karena dapat mengalihkan panggilan ke nomor tertentu sebagai pusat panggilan. Nah untuk simak baik-baik cara melakukan call forwarding atau pengalihan panggilan dengan mudah berikut ini.

Baca juga:

  • Nomor Call Center Axis dan Pusat Pesan Yang Bisa Dihubungi 24 Jam
  • Cara Video Call di Instagram Terupdate 2019

Cara Melakukan Call Forwarding Atau Pengalihan Panggilan Dengan Mudah

saat ini semua provider jaringan di indonesia sudah menyediakan fitur yang dapat melakukan pengalihan panggilan. Dan pada dasarnya cara melakukan pengalihan panggilan sudah tersedia pada smartphone anda sejak awal, tapi kebanyakan orang belum mengetahui fitur tersebut. Berikut beberapa cara melakukan call forwarding atau pengalihan panggilan :

1. Mengalihkan panggilan ke nomor lain

gambar mengalihkan ke nomor lain

  • Untuk melakukan cara ini anda bisa tekan **21*8, lalu di ikuti dengan nomor tujuan pengalihan, dan tutup dengan tanda #. Kemudian tekan ok atau ya.
  • Contoh jika semua panggilan yang masuk mau di alihkan ke nomor 085741643325 : **21*085741643325#
  • Dan untuk membatalkan pengalihan panggilan tersebut anda bisa menekan ##213 lalu ok atau yes.

2. Mengalihkan panggilan dan tidak ada jawaban

  • Untuk cara ini anda bisa menekan **61*, lalu di ikuti dengan nomor tujuan pengalihan dan di akhiri dengan tanda #, kemudian ok.
  • Contoh jika semua panggilan yang tidak anda angkat dan mau di alihkan ke nomor 985741643325, maka tekan : **61*085741643325#, dengan menggunakan ini berarti anda melakukan cara mengalihkan paggilan nomor tertentu dan tidak mau menerima telepon yang masuk tapi mengalihkannya ke nomor lain.
  • Dan untuk membatalkannya atau tidak di alihkan lagi anda bisa menekan # # 61 # lalu ok.

Baca juga nih: Tips Repost-Regran Foto dan Video di Instagram dengan Aplikasi Terbaik

3. Pangilan akan di alihkan ketika sedang sibuk

  • Untuk melakukan cara ini anda bisa menekan **67* lalu di ikuti dengan nomor tujuan pengalihan dan di akhiri dengan tanda # kemudian ok.
  • Contoh ketika anda mau mengalihkan panggilan yang di reject atau di tolak ke nomor 085742643325 , maka tekan : **67*085741643325#
  • Dan untuk membatalkannya anda bisa menekan # # 67 # lalu ok.
  • Ini merupakan salah satu cara membuat panggilan masuk sibuk.

4. Mengalihkan panggilan ketika ponsel di matikan

  • Untuk melakukan cara ini anda bisa menekan **62* lalu di ikuti dengan nomor tujuan pengalihan dan di akhiri dengan tanda #, kemudian pilih ok atau yes.
  • Contoh jka anda mau mengalihkan nomor yang sedang tidak ada sinyal atau ponsel anda dalam keadaan mati anda bisa mengalihkannya ke nomor 085741643325, maka tekan : **62*0857416433253#, hal ini merupakan cara mengalihkan panggilan ke satu nomor dan bisa anda terapkan pada saat tertentu.
  • Dan untuk membatalkan pengalihan ini anda bisa menekan # # 62 #, lalu pilih ok atau yes.

5. Membatalkan semua pilihan panggilan

gambar membatalkan pilihan

Artikel Menarik
  • 2 Cara Menyambungkan Hotspot dari Aplikasi Anonytun ke PC atau Laptop
  • Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Android Dengan Benar
  • Cara Internet Gratis Dengan Yuki VPN Pro Terbaru
  • Perbandingan Harga Paket Internet 4G Semua Operator Yang Wajib Anda Ketahui

Untuk membatalkan semua pilihan panggilan di atas anda bisa menekan # # 002 # lalu ok atau yes. Hal ini di tujukan untuk menonaktifkan semua pengalihan yang sudah anda ataur seperti cara di atas. Sehingga nantinya anda bisa menerima telepon seperti biasanya, tanpa adanya pengalihan panggilan.

6. Mengatur pengalihan panggilan pada smartphone android

  1. Pertama- tama silahkan anda klik menu panggilan biasanya icon berupa gambar gagang telepon dan berwarna hijau.
  2. Jika sudah klik menu atau option yang terdapat pada navigasi HP
  3. Lalu klik setting
  4. Selanjutnya pilih call setting
  5. Dan tentukan pengalihan panggilan yang anda inginkan.

gambar opsi pilihan

  • Forward when busy

Jika anda memilih opsi satu ini, maka panggilan yang masuk akan di alihkan ketika kita sedang menerima panggilan lain atau panggilan yang masuk kita tolak atau riject.

  • Always forward

Jika anda memilih opsi ini makan semua paggilan yang masukakan di alihkan ke nomor lain.

  • Forward when unreachable

Jika anda memilih opsi ini ketika anda panggilan yang masuk, namun nomor yang di gunakan sedang tidak ada sinyal. Maka panggilan masuk tersebut akan di alihkan ke nomor yan sudah kita setting sebelumnya.

  • Forward when unanswered

Opsi ini bisa anda gunakan untuk mengalihkan panggilan jika ada panggilan yang masuk tapi tidak terangkat atau tidak di terima.

Baca juga:

  • 20 Aplikasi Chat Online Terbaik Dan Terbaru Selain Whatsapp
  • Ingin Live Instagram Dilirik Banyak Orang? Ikuti Trik Ini!

Jadi begitulah beberapa cara melakukan call forwarding atau pengalihan panggilan dengan mudah. Dengan mengikuti cara di atas, sekarang anda bisa melakukan pengalihan panggilan pada nomor yang tidak anda inginkan. Dan dengan adanya pengalihan tersebut dapat membantu anda menghindari orang yang menggangu kehidupan anda.  Selamat untuk mencobanya, semoga berhasil.

Artikel Pilihan :

Cara Melakukan Call Forwarding Atau Pengalihan Panggilan Dengan Mudah

-
Tags: cara melakukan call forwarding, cara membuat panggilan masuk sibuk, cara mengalihkan paggilan nomor tertentu, cara mengalihkan panggilan ke satu nomor, mengalihkan panggilan ke nomor tertentu
SHARE ON Whatsapp Facebook Google+ Pinterest Twitter Stumble it Digg this Linkedin Del.icio.us

Related Posts of "Cara Melakukan Call Forwarding Atau Pengalihan Panggilan Dengan Mudah"

Cara Buka Situs Yang Terblokir Internet Positif Lewat PC

Cara Buka Situs Yang Terblokir Internet Positif Lewat PC

Cara hapus akun Instagram dengan langkah paling sederhana

Cara hapus akun Instagram dengan langkah paling sederhana

Tips Ampuh Memperkuat Sinyal 3G atau HSDPA yang Lemah

Tips Ampuh Memperkuat Sinyal 3G atau HSDPA yang Lemah

Cara Memperkuat Sinyal 4G Telkomsel, XL, Indosat Menggunakan Aplikasi

Cara Memperkuat Sinyal 4G Telkomsel, XL, Indosat Menggunakan Aplikasi

Aplikasi Info BMKG Untuk Cek Gempa dan Cuaca

Aplikasi Info BMKG Untuk Cek Gempa dan Cuaca

Cara Video Call di Instagram Terupdate 2018

Cara Video Call di Instagram Terupdate 2019

Artikel Pilihan

  • Paket Internet Murah Telkomsel yang Tidak Ada di Menu8 Paket Internet Murah Telkomsel yang Tidak Ada di Menu *363#
  • apa itu skizofrenia_1Mengulas Lebih Dalam Apa Itu Skizofrenia Dan Cara Mengatasinya
  • Cara Buka Situs Yang Terblokir Internet Positif Lewat PCCara Buka Situs Yang Terblokir Internet Positif Lewat PC
  • Nomor Call Center Axis dan Pusat Pesan Yang Bisa Dihubungi 24 JamNomor Call Center Axis dan Pusat Pesan Yang Bisa Dihubungi 24 Jam
  • Pilihan Terbaik Game Multiplayer Bluetooth untuk Smartphone Android TerbaikPilihan Terbaik Game Multiplayer Bluetooth untuk Smartphone Android 2019
  • paket internet telkomsel gratisCara Paket Internet Telkomsel Gratis 13 GB Tiap Bulan Terbaru

Artikel Terbaru

  • Cara Menyembunyikan File Apapun di HP Android
  • Cara Mendapatkan Beasiswa Kuliah Terbaik 2019
  • Review dan Spesifikasi Samsung Galaxy A70 Blue
  • Harga Vivo Z1 Pro Rp 3 Jutaan, kok bisa…?
  • Review dan Spesifikasi Huawei Nova 3i Terbaru 2019
  • Paket #Harinya4G 50GB Telkomsel Hanya Rp 50.000, Bikin Suprise!!!
Copyright© 2017 - Alwib.net
error:Content is protected !!