Cara Merubah Kuota Videomax Menjadi Kuota Reguler

Posted on

Cara Merubah Kuota Videomax Menjadi Kuota Reguler, Teknologi komunikasi semakin berkembang dan memberikan banyak sekali manfaat serta kemudahan dalam berkomunikasi kepada pengguna ponsel. Biaya paket internet yang semakin mahal tampaknya membuat beberapa pengguna provider kartu perdana menjadi resah. Keresahan ini mungkin saja dirasakan oleh Anda juga yang menjadi pelanggan telkomsel khususnya kartu perdana As dan kartu perdana Simpati.

Selain paket internet yang memiliki harga yang lebih mahal, ternyata provider ini juga menyediakan kuota dengan versi murah. Namun sayangnya, paket internet yang murah itu harus dibagi menjadi beberapa versi kuota seperti kuota 4G, kuota 3GB, kuota videomax, dan bahkan kuota yang khusus digunakan untuk kuota lokal. Nah, karena kuota videomax menjadi salah satu kuota yang paling murah, maka kemudian banyak yang memilih membeli kuota tersebut lalu mengubahnya menjadi kuota reguler. Lalu bagaimana caranya melakukan hal tersebut? berikut ini beberapa cara merubah kuota videomax menjadi kuota reguler.

Baca dulu: cara mengubah kuota chat XL

Cara Mengubah Kuota Videomax dengan Cepat

Cara Merubah Kuota Videomax Menjadi Kuota Reguler

1. Pastikan aplikasi kpn tunnel sudah ada dalam ponsel Anda. Namun jika belum maka Anda bisa mendwonloadnya terlebih dahulu melalui playstore goole pada smartphone kesayangan Anda atau bisa juga menggunakan link yang bisa didapatkan dari hasil penelusuran pada google. Setelah mendowload maka langkah selanjutnya adalah dengan menginstal aplikasi tersebut lalu membukanya.

2. Setelah aplikasi kpn tunnel terbuka maka kemudian masuklah pada halaman utama dari aplikasi tersebut lalu buatlah payload khusus untuk kpn tunnel. Bagaimana cara merubah kuota videomax setelah ini? Isikan payload tersebut dengan host dan juga bug host pada telkomsel. Pastikan host yang digunakan adalah host yang masih aktif lalu konversikan. Setelah itu selesai, selanjutnya masuk ke dalam menu pengaturan atau setting lalu centang pada beberapa pilihan SSH tunnel. Nah, pada kesempatan kali ini Anda bisa secara langsung membuat salah satu akun ssh di salah satu situs fastssh.com dan beberapa situs yang lainnya.

Rekomendasi: cara mengubah kuota malam menjadi kuota biasa

3. Langkah cara merubah kuota videomax menjadi kuota reguler yang selanjutnya adalah dengan memasukkan beberapa data untuk kelengkapan data profil ssh dan juga untuk melengkapi akun ssh yang tentunya sudah dipastikan terlebih dahulu bahwa host yang digunakan masih aktif. Berikut ini contoh pengisian host yang masih aktif adalah server-sg8.sshkit.com dengan isian port 80 dengan username yaitu sshkit-647074937593759375 dengan password 11. Ingat yah, isian yang baru saja hanyalah contoh saja sehingga sudah tentu tidak bisa Anda gunakan sebagai isian. Setelah semua langkah sudah dilakukan maka selanjutnya adalah dengan kembali ke halaman utama dari kpn tunnel. Untuk menyambungkan dengan internet maka cara yang harus dilakukan adalah dengan menekan tombol start atau tombol connect.

Rekomendasi: paket internet telkomsel murah

4. Tunggu beberapa saat karena cara merubah kuota videomax menjadi kuota reguler sudah hampir selesai. Setelah memilih mengklik tombol conncet tadi, tunggu dalam beberapa waktu agar smartphone mencari jaringan internet dan tersambung sehingga beberapa sosial media seperti instagram, twitter, youtube, facebook atau bahkan sekedar pencarian pada mesin google yang biasanya Anda gunakan pada kesempatan kali ini juga bisa digunakan lagi.

Nah, sebenarnya selain menggunakan aplikasi kpn tunnel, masih ada beberapa aplikasi lain lagi yang juga bisa Anda gunakan untuk mengubah kuota videomax menjadi kuota reguler dengan aplikasi seperti http injector, open vpn, dan beberapa aplikasi yang lainnya. Beberapa langkah yang sudah dijelaskan di atas bisa secara langsung Anda praktikkan.

Cara Merubah Kuota Videomax Menjadi Kuota Reguler

5.0

1 comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *